- Simak Update Terkini Pergeseran Warga Rempang di Tanjung Banon
- Disbudpar Batam Inisiasi Pertemuan Maskapai Air Asia, Asosiasi Pariwisata dan BIB
- BP Batam Gesa Perbaikan Jaringan Pipa di Kawasan Hotel Vista
- Proses Terus Bergulir, BP-Pemkot Batam Komit Atasi Persoalan Banjir
- Lari Batam 10K 2025 Gaet Pelari dari Berbagai Negara dan Daerah
- Peletakan Batu Pertama Masjid Jami Soeprapto Soeparno di Jakarta Timur
- Pejabat Tingkat III dan IV di BP Batam Dilantik, Formasi Memajukan Daerah
- Paparan PLN Batam soal Penyesuaian Tarif Listrik 1,43 persen untuk Rumah Tangga Mewah dan Pemerintah ke Masyarakat
- Hotel Harris ke-4 di Nagoya Thamrin Sudah Mulai Terima Tamu, Ada 240 Kamar
- Kredit Macet, Kooperatif, Pengeroyokan dan Damai: Debitur di Batam Ini Malah Digugat Leasing Adira Finance ke Pengadilan
Breaking News: Brankas PT KBP Digondol Maling, Rp 83 Juta Raib

Keterangan Gambar : Sejumlah Karyawan PT KBP membawa barang bukti brankas yang sudah dalam kondisi terbuka ke kantor polisi. /Lita
KORANBATAM.COM - PT Konsindo Bangun Perkasa (KBP) yang berada di Jalan Kijang lama Kilometer 6, Kecamatan Tanjungpinang Timur, Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau (Kepri) menjadi sasaran pembobolan maling yang terjadi malam tadi, Rabu (10/2/2021).
Dari kejadian tersebut, pelaku berhasil mencongkel brankas yang berisi uang tunai sebesar Rp83 juta rupiah.
“Kejadiannya tadi malam, dan baru tadi pagi ketahuan. Dimana kondisi brankas sudah terbuka dan uang tunai sudah tidak ada,” ujar salah satu karyawan yang tidak mau disebutkan namanya, Kamis (11/2/2021).
Dari pantauan lapangan, sejumlah karyawan PT Kosindo Bangun Perkasa membawa barang bukti brankas dalam kondisi sudah terbuka dengan menggunakan mobil Double Kabin.
(lita)