- Kodaeral IV Batam Sambut Kedatangan Peserta PPKM 2025
- Langgar Aturan di Batam, 20 Pengamen dan Anak Punk Jalanan Diberi Sanksi
- Subaru Hadirkan Program Eksklusif dan Kolaborasi Perdana di Pasar Otomotif Tanah Air
- Perekrut-Pengendali Ditangkap di Batam dan Sukabumi
- PELNI Beri Diskon Tiket Kapal ke Semua Rute untuk Libur Nataru 2025-2026
- Walau Sidang Masih Berjalan, Eksekusi Rumah di Rosedale Batam Tetap Dilakukan
- Guru TK se-Batam Pererat Hubungan lewat Outbound Penutup Tahun 2025
- Embat Kalung Emas 2,5 Gram di Leher Seorang Bocah Demi Gaya Hidup
- Banyak Promo, Rayakan Natal dan Pergantian Tahun dengan Nuansa Baru di Swiss-Belhotel Batam
- RSUD Embung Fatimah Babak Belur, Dihajar Disbudpar Batam 0-4
Polairud Bersama Himalaya Batam Bagikan Life Jacket dan Sembako

Keterangan Gambar : Polairud Polda Kepri bersama Himalaya bagikan life jacket dan sembako kepada nelayan Pulau Buluh
KORANBATAM.COM, Batam - Dalam memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Polisi Air dan Udara (Polairud) ke-69,
Perhimpunan Melayu Raya(Himalaya) Batam bersama jajaran Satuan Polisi Air (Satpolair) Polresta Barelang dan Polda Kepri melaksanakan kegiatan Bhakti Sosial Pembagian Jaket Keselamatan (Life Jacket) dan Sembako kepada nelayan dan Masyarakat Pesisir di Pulau Buluh, Kecamatan Bulang, Kota Batam, Kamis (14/11/2019) kemarin sekitar jam 09.00 WIB.
Koordinator Himalaya Wilayah Batam, Hajarin Firda mengatakan, dalam rangka HUT Polair ke-69 tahun ini, Bersama Polresta Barelang dan Polda Kepri bahwa dengan dilaksanakannya kegiatan ini dapat membantu masyarakat Pulau Buluh yang membutuhkan.
"Kita berharap kegiatan ini dapat membantu masyarakat yang benar-benar memerlukan," ujarnya.
Dia menambahkan, Bakti Sosial merupakan rangkaian kegiatan dalam Rangka HUT Polair ke-69. adapun dalam kegiatan tersebut dibagikan sebanyak 50 Paket Sembako dan 100 Life Jacket.
"Habis semua, dibagikan kepada nelayan lokal, khususnya nelayan-nelayan yang berada di Pulau Buluh,"kata Hajarin Firda yang dipanggil akrab Alin itu.
Ini merupakan wujud kepedulian terhadap keselamatan nelayan pesisir agar tetap mengutamakan keselamatan diri pada saat melaut.
"Untuk kedepannya nanti, kita berharap akan ada lagi kegiatan-kegiatan Bhakti Sosial yang dilaksanakan oleh Polda Kepri dan Polresta Barelang," tutupnya. (iam/red)







.gif)






















